rencana program pelayanan BK tingkat SMP

RENCANA PROGRAM PELAYANAN BK
MTsN RUNGKUT SURABAYA
  1. Identitas
1. Madrasah                 : MTsN Rungkut Surabaya
2. Kelas/semester         : IX / I (satu)
3. Jenis layanan : Informasi
4. Bidang bimbingan     : Bimbingan Pribadi
5. Judul materi              : Memantapkan nilai dan cara tingkah laku yang dapat diterima dalam kehidupan sosial yang lebih luas
6. Waktu pelaksanaan  : 2 jam pelajaran (2x pertemuan)
7. Tujuan kegiatan        : Klien/Siswa dapat ;
  1. Menjelaskan pengertian nilai-nilai di masyarakat
                                      2. Menjelaskan cara bertingkah laku yang dapat diterima dalam masyarakat
                                      3. Menyebutkan perilaku yang positif
                                       4. Menunjukan perilaku yang positif
B. Materi                             : 1. Nilai-nilai dan cara bertingkah laku sosial dalam kehidupan diluar kelompok sebaya
                                               2. Contoh-contoh nilai dan cara perilaku sosial di luar kelompok sebaya
C.     Uraian kegiatan
TAHAP
URAIAN KEGIATAN
WAKTU
Pembukaan

Guru menjelaskan etika dan norma-norma yang ada di masyarakat
5 Menit
Kegiatan inti


  1. Membentuk kelompok-kelompok diskusi
  2. Siswa mendiskusikan nilai-nilai yang ada dimasyakat
  3. Siswa  membandingkan contoh-ontoh tingkah laku yang ada dimasyarakat dalam diskusi dikelompoknya
  4.  Siswa mendiskusikan dampak-dampak perilaku yang positif dan negatip dimasyarakat
30 Menit
Penutup
  1. Siswa menyebutkan hasil diskusi kelompokannya
  2. Guru menjelaskan secara garis besar pokok bahasan yang didiskusikan
15 Menit
       D. Metode                        : 1. Ceramah langsung
                                                  2. Tanya jawab
                                                  3. Diskusi
  1. Media / alat                  : Papan tulis, kertas folio dan bulpen
  2. Evaluasi
1. evaluasi hasil :  penilaian segera
   jangka pedek
   Jangka menengah diukur dengan menggunakan lembar observasi partisipasi
                                      Siswa saat mengikuti kegiatan.

2. Evaluasi proses         : Dilaksanakan dengan mengadakan pengamatan selama proses  kegiatan ber
                                      Langsung. Aspek yang diamati antara lain partisipasi siswa dalam kegiatan
                                      Layanan tersebut.
  1. Rubrik evaluasi (target penilaian untuk siswa)
Siswa dikatakan berhasil memperoleh pengalaman belajar dengan baik apabila
1. Siswa dapat menjelaskan pengertian nilai-nilai dimasyarakat.
2. Dapat menjelaskan cara bertingkah laku yang dapat diterima dalam masyarakat
3. Siswa dapat meyebutkan dan menunjukan perilaku yang positif

  1. Sumber Materi : 1. Modul Bimbingan Konseling
  2. Buku psikologi Perkembangan Remaja
  1. Anggaran                      : Rp. 10.000,00
  2. Catatan
...................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................................
Mengetahui,                                                                  Surabaya, Juli 2009
Kepala MTsN Rungkut                                                            Guru pembimbing




Drs.AMINATAM                                                                    DWI ATMAJA, SPd
NIP. 196803101997031002                                                    NIP. 1978051820050


                                                           

RENCANA PROGRAM PELAYANAN BK
MTsN RUNGKUT SURABAYA
  1. Identitas
1. Madrasah                 : MTsN Rungkut Surabaya
2. Kelas/semester         : VII / I (satu)
3. Jenis layanan : Informasi
4. Bidang bimbingan     : Bimbingan Pribadi
5. Judul materi              : Memantapkan nilai dan cara tingkah laku yang dapat diterima dalam kehidupan sosial yang lebih luas
6. Waktu pelaksanaan  : 2 jam pelajaran (2x pertemuan)
7. Tujuan kegiatan        : Klien/Siswa dapat ;
  1. Menerapkan nilai dan perilaku pribadi dalam kehidupan diluar kelompok
                                      2. Menyebutkan beberapa hal yang dapat menyebabkan manusia ditolak
                                            3. Mengidentifikasi nilai dan cara berperilaku pribadi dalam kehidupan diluar  kelompok
B. Materi                               : 1. Contoh penerapan nilai dan perilaku pribadi dalam kehidupan di luar kelompok
                                               2. Beberapa hal yang menyebabkan manusia merasa di tolak
  C. Uraian kegiatan
TAHAP
URAIAN KEGIATAN
WAKTU
Pembukaa
Salam pembuka, presensi kehadiran siswa, menjelaskan tentang perilaku dan pergaulan etika tingkah laku

5 Menit
Kegiatan inti
1.    Membentuk kelompok diskusi
2.    Siswa mendiskusikan nilai-nilai dan perilaku yang sesuai dimasyarakat
3.    Siswa mendiskusikan tentang dampak perilaku-perilaku seseorang terhadap norma yang berlaku diluar kelompok kehidupan sosialnya
25 Menit
Penutup
1.    Siswa memaparkan hasil diskusi didepan kelas
2.    Guru memberikan tanggapan atas hasil diskusi siswa
10 Menit

      D. Metode                         : 1. Ceramah langsung
                                                  2. Tanya jawab
                                                  3. Diskusi
  1. Media / alat                  : Papan tulis, kertas manila, spidol
  2. Evaluasi
1. evaluasi hasil : jangka pendek diukur dengan menggunakan lembar refleksi diri
                                      Jangka menengah diukur dengan menggunakan lembar observasi partisipasi
                                      Siswa saat mengikuti kegiatan.

2. Evaluasi proses         : Dilaksanakan dengan mengadakan pengamatan selama proses  kegiatan ber
                                      Langsung. Aspek yang diamati antara lain partisipasi siswa dalam kegiatan
                                      Layanan tersebut.
  1. Rubrik evaluasi (target penilaian untuk siswa)
Siswa dikatakan berhasil memperoleh pengalaman belajar dengan baik apabila
1. Siswa dapat menjelaskan penerapan nilai dan perilaku pribadi dalam kehidupan diluar kelompok.
2. siswa mampu menyebutkan beberapa hal yang dapat menyebabkan manusia merasa ditolak
  1. Sumber Materi : 1. Modul Bimbingan Konseling
  2. Buku psikologi Perkembangan Remaja
  1. Anggaran                      : .............................................................................................................................
  2. Catatan
...................................................................................................................................................................

Mengetahui,                                                                  Surabaya, Juli 2009
Kepala Madrasah                                                                     Guru pebimbing



Drs. Aminnatam                                                                        Dwi Atmaja, S.Pd
NIP. 196803101997031002                                                    NIP. 197805182005011002

RENCANA PROGRAM PELAYANAN BK
MTsN RUNGKUT SURABAYA
  1. Identitas
1. Madrasah                 : MTsN Rungkut Surabaya
2. Kelas/semester         : VII / I (satu)
3. Jenis layanan : Informasi
4. Bidang bimbingan     : Bimbingan Sosial
5. Judul materi              : Memantapkan nilai dan cara tingkah laku yang dapat diterima dalam kehidupan sosial yang lebih luas
6. Waktu pelaksanaan  : 2 jam pelajaran (2x pertemuan)
7. Tujuan kegiatan        : Klien/Siswa dapat ;
  1. Memahami tentang tata krama dan nilai-nilai sosial yang berlaku dimasyarakat
  2. Bertingkah laku sosial yang positif dan sesuai dengan tata krama yang ada dalam  kehidupan kelompok sebaya dan diluar kelompok sebaya
                                            3. Memberikan contoh nilai-nilai sosial dalam kehidupan kelompok sebaya
B. Materi                               : 1. Tata krama dan nilai-nilai  sosial yang berlaku dimasyarakat
                                               2. contoh nilai-nilai sosial dalam kehidupan kelompok sebaya diluar kelompok sebaya
   C.Uraian kegiatan
TAHAP
URAIAN KEGIATAN
WAKTU
Pembukaan
Salam pembuka, presensi kehadiran siswa, dan menjelaskan tentang tata krama di masyarakat
5 Menit
Kegiatan inti





  1. Tanya jawab dan berdiskusi dengan siswa tentang tata krama yang ada di masyarakat
  2. Siswa menuliskan tentang kehidupan sehari-harinya saat di masyarakat
  3. Siswa membandingkan tentang kehidupan dalam kelompoknya dengan kehidupan yang ada di masyarakat

Penutup
  1. Guru menjelaskan tentang perbandingan tatakrama pergaulan di masyarakat dengan pergaulan siswa sehari-hari dalam kelompok sosialnya
  2.  Guru merangkum hasil diskusi dan tanya jawab siswa


      D. Metode                         : 1. Ceramah langsung
                                                  2. Tanya jawab
                                                  3. Diskusi
  1. Media / alat                  : Papan tulis, kertas folio, pulpen
  2. Evaluasi
1. evaluasi hasil : jangka pendek diukur dengan menggunakan lembar refleksi diri
                                      Jangka menengah diukur dengan menggunakan lembar observasi partisipasi
                                      Siswa saat mengikuti kegiatan.
2. Evaluasi proses         : Dilaksanakan dengan mengadakan pengamatan selama proses  kegiatan ber
                                      Langsung. Aspek yang diamati antara lain partisipasi siswa dalam kegiatan
                                      Layanan tersebut.
  1. Rubrik evaluasi (target penilaian untuk siswa)
Siswa dikatakan berhasil memperoleh pengalaman belajar dengan baik apabila
1. Siswa dapat menjelaskan penerapan nilai dan perilaku pribadi dalem kehidupan diluar kelompok.
2. siswa mampu menyebutkan beberapa hal yang dapat menyebabkan manusia merasa ditolak
  1. Sumber Materi : 1. Modul Bimbingan Konseling
  2.
  1. Anggaran                      : Rp.10.000,00
  2. Catatan
...................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................................

Mengetahui,                                                                  Surabaya,  Juli 2009
Kepala MTsN Rungkut                                                            Guru pembimbing


Drs. Aminnatam                                                                        Dwi Atmaja, S.Pd
NIP. 196803101997031002                                                    NIP. 197805182005011002


RENCANA PROGRAM PELAYANAN BK
MTsN RUNGKUT SURABAYA
  1. Identitas
1. Madrasah                 : MTsN Rungkut Surabaya
2. Kelas/semester         : IX  /  I
3. Jenis layanan : Informasi
4. Bidang bimbingan     : Pribadi
5. Judul materi              : NARKOBA DAN PENYALAHGUNAANNYA     
6. Waktu pelaksanaan  : 2 jam pelajaran (2x pertemuan)
7. Tujuan kegiatan        : Klien/Siswa dapat ;
  1. Siswa dapat memahami tentang narkoba.
  2. Siswa dapat memahami akibat pemakaian berbagai jenis narkoba
       B. Materi                     :   1. Pengertian narkoba
  2. Jenis-jenis narkoba
  3. Pengaruh narkoba pada kerja
  4. Penyalahgunaan narkoba
  5. Fakta dan Mitos tentang narkoba
        C. Uraian kegiatan
TAHAP
URAIAN KEGIATAN
WAKTU
Pembukaan
-         salam, presensi, membina hubungan baik
-         tanya jawab materi tentang narkoba
-         menyampaikan tujuan dan materi tentang narkoba
7 menit
Kegiatan inti

  1. Membentuk kelompok dengan anggota dengan anggota 8 orang..
  2. Membentuk ketua, sekretaris dan anggota dan menyampaikan tugasnya masing-masing.
  3. Konselor menyampaikan materi yang harus didiskusikan.
    1. Memberikan sebuah kasus tentang penyalahgunaan narkoba dan pertanyaannya.
    2. Memberikan latihan dengan tema resiko dapat berbahaya dari penggunaan narkoba.
    3. Faktor dan mitos dari narkoba.
  4. Kelompok melakukan aktifitas diskusi.
  5. konselor mengamati, memantau aktivitas setiap kelompok dan membantu yang mengalami kesulitan.
  6. setiap kelompok melaporkan hasil diskusi.
30 Menit
Penutup
  1. konselor menyimpulkan hasil diskusi
  2. evaluasi
refleksi hasil, setiap siswa menulis di kertas tentang pengalaman belajar dan kesan-kesan yang telah diperoleh dari diskusi. 
7        Menit
      D. Metode                         : Klasikal dan diskusi kelompok
      E. Media / alat                    : Buku sumber, lembar kertas yang berisi bahan yang akan didiskusikan
  dan alat tulis.
F.      Evaluasi
1. evaluasi hasil : jangka pendek diukur dengan menggunakan lembar refleksi diri
                                      Jangka menengah diukur dengan menggunakan lembar observasi partisipasi
                                      Siswa saat mengikuti kegiatan.
2. Evaluasi proses         : Dilaksanakan dengan mengadakan pengamatan selama proses  kegiatan ber
                                      Langsung. Aspek yang diamati antara lain partisipasi siswa dalam kegiatan
                                      Layanan tersebut.
G.     Rubrik evaluasi (target penilaian untuk siswa)
Siswa dikatakan berhasil memperoleh pengalaman belajar dengan baik apabila
- Dapat memahami pengertian narkoba, jenis-jenisnya dan pengaruhnya terhadap kerja otak dan psikis.
- Dapat memahami tentang penyalagunaan narkoba
- Dapat memahami fakta dan mitos tentang narkoba
- Dapat mengambil sebuah pemahaman bahwa narkoba berbahaya dan sikap menolak narkoba.
H.     Sumber Materi              : Modul Sosialisasi Pedoman Penyuluh P4GN di lingkungan pendidikan
I.        Anggaran                      : Rp. 10.000,- untuk foto kopi lembar bahan diskusi.
J.       Catatan
...................................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................................

Mengetahui,                                                                  Surabaya, Juli 2009
Kepala MTsN Rungkut                                                            Guru pebimbing




Drs. Aminnatam                                                                        Dwi Atmaja, S.Pd
NIP. 196803101997031002                                                    NIP.197805182005011002

RENCANA PROGRAM PELAYANAN BK
MTsN RUNGKUT SURABAYA
  1. Identitas
1. Madrasah                 : MTsN Rungkut Surabaya
2. Kelas/semester         : IX / I (satu)
3. Jenis layanan : Informasi
4. Bidang bimbingan     : karir
5. Judul materi              : Pemahaman potensi diri
6. Waktu pelaksanaan : 1 jam pelajaran (1x pertemuan)
7. Tujuan kegiatan      : Klien/Siswa dapat Memiliki pemahaman yang mantap tentang
pentingnya kondisi yang sehat dalam pengembangan
karir
 
B. Materi                    : Pemahaman potensi diri secara psikologis dan
fisiologis
C.Uraian kegiatan
TAHAP
URAIAN KEGIATAN
WAKTU
Pembukaan
1.          Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
2.          Guru menyampaikan materi yang akan disajikan.
5 Menit
Kegiatan inti
  1. Guru menyuruh siswa untuk membuat kelompok, setiap kelompok terdiri dari 4 anak, kemudian menunjuk salah seorang diantaranya untuk menjadi ketua kelompok. Lalu ketua kelompok menunjuk salah satu diantara temannya untuk menjadi seorang sekertaris.Siswa mebuat kelompok , kemuadian ber - musyawarah untuk menentukan ketua kelompok.
    Ketua kelompok menunjuk salah seorang teman dari kelompoknya untuk menjadi sekertaris
  2. Guru menyerahkan materi kepada masing-masing ketua kelompok yang selanjutnya materi didiskusikan didalam kelompoknya .
    Siswa berdiskusi dipimpin oleh ketua kelompoknya masing-masing
25 Menit
Penutup
1.      Masing- masing ketua kelompok menyampaikan hasil diskusi didepan kelas secara bergantian, dipimpin oleh guru.
2.      Siswa yang lain diberi kesempatan untuk bertanya / memberikan sanggahan terhadap pendapat masing-masing kelompok.
3.      Siswa membuat simpulan yang dibimbing oleh guru.
15 Menit
      D. Metode                         : 1. Ceramah langsung
                                                  2. Tanya jawab
                                                  3. Diskusi
  1. Media / alat                  : Kertas folio bergaris, Pulpen
  2. Evaluasi
1. evaluasi hasil :  penilaian segera
   jangka pedek menggunakan tes lisan
   Jangka menengah diukur dengan menggunakan lembar observasi partisipasi
                                      Siswa saat mengikuti kegiatan.
2. Evaluasi proses         : Dilaksanakan dengan mengadakan pengamatan selama proses  kegiatan ber
                                      Langsung. Aspek yang diamati antara lain partisipasi siswa dalam kegiatan
                                      Layanan tersebut.
  1. Rubrik evaluasi (target penilaian untuk siswa)
Siswa dikatakan berhasil memperoleh pengalaman belajar dengan baik apabila
1. Siswa dapat memahami potensi diri yang dimilikinya.
2. Dapat menjelaskan cara bertingkah laku yang dapat diterima dalam masyarakat
3. Siswa dapat meyebutkan dan menunjukan perilaku yang positif
  1. Sumber Materi : 1. Modul Bimbingan Konseling
  2. Anggaran                      : Rp. 15.000.00
  3. Catatan
...................................................................................................................................................................

Mengetahui,                                                                  Surabaya, Juli 2009
Kepala MTsN Rungkut                                                            Guru Pembimbing




Drs. Aminnatam                                                                        Dwi Atmaja, S.Pd
NIP. 196803101997031002                                                    NIP. 197805182005011002

Instrumen Penilaian :
SOAL :
1. Anda tahu apa yang dimaksud dengan potensi diri ?
2. Potensi apa yang anda miliki ?
3. Apa kaitannya potensi diri dengan kesehatan jasmani dan rokhani anda ?
4. Dapat berkembangkah orang yang memiliki potensi diri, namun jasmaninya dinyatakan tidak sehat?     Apa alasannya ?
5. Dapat berkembangkah orang yang memiliki potensi diri, namun rokhaninya tidak sehat ?
Apa alasannya ?

MATERI DISKUSI :
POTENSI DIRI
Sebagai remaja, siswa MTsN berada pada tahap perkembangan jiwa yang pada umumnya sulit, penuh badai dan topan ( storm and stress ), penuh kebimbangan, dan penuh dengan kegoncangan. Ini merupakan masa transisi , mereka sudah bukan kanak-kanak lagi tetapi belum pula dewasa. Secara sosial posisinya marginal dan oleh masyarakat mereka belum diperlakukan sebagai manusia dewasa. Pada masa ini remaja perlu mempelajari berbagai macam tugas untuk menyiapkan diri memikul tanggung jawabnya nanti dalam masa dewasa. Makin maju dan makin kompleks kehidupan masyarakatnya makin sukar tugas remaja untuk mempelajari tanggung jawabnya.
Oleh karena itu remaja harus tahu potensi dirinya, usaha untuk mencari potensi diri ini kemudian memberikan prestise tertentu terhadap dirinya, kenali dulu bakat/ potensi/ kemampuan anda.
A. Prestasi dalam bidang akademis :
Program diklat yang mana yang paling baik nilainya.
Dibidang normatif, adaptif atau produktif ? .
Sebutkan program diklatnya !
B. Kegiatan ekstra kurikuler apa yang anda ikuti ? .
C. Bakat/potensi/kemampuan di bidang keahlian apa yang ada pada
diri anda ? apakah dibidang : olah raga ( lari, sepak bola, bulu tangkis, volly, basket, pemanah, lempar lembing, catur, bela diri, tenes, tenis meja, senam, golf, bise ball ).
Atau dibidang ketrampilan ( menggunakan mesin atau peralatan, mengurus keuangan , menemukan ide-ide baru, menjual barang / jasa ).
Atau dibidang komunikasi ? ( menolong orang yang menghadapi masalah , memecahkan masalahsecara praktis, cepat menerti persoalan-persoalan minat, melakukan perhitungan dengan angka-angka, membuat sistem bekerja dengan lebih baik, bekerja di luar rumah, menjelaskan ide-ide kepada orang lain , mengadakan pencatatan dan pembukuan, memperhatikan orang lain, mendiskusikan ide-ide dengan orang lain).
Atau dibidang kesenian ( menggambar, melukis atau menulis,
menyanyi, musik, memmunculkan ide-ide atau pembaharuan, menari).
Atau dibidang organesasi ? ( mengorganisir orang untuk berbuat sesuatu) .
Potensi diri tersebut tidak akan bisa berkembang dengan baik bila tidak ditunjang dengan kesehatan jasmani dan rohani. Orang punya bakat menyanyi, namun dia mengalami gangguan sakit jiwa, atau menderita penyakit struk, otomatis tidak akan bisa berkembang potensi/ bakatnya tersebut.
Pekerjaan apakah yang anda inginkan setelah menamatkan sekolah ? Apa cita-cita anda ? Adakah usaha untuk pencapiannya ?
Tulis karangan dengan judul Cita-citaku ( karangan hendaknya berisi tentang makna cita-cita anda ditinjau dari anda dan orang tua ,alasan mengapa anda memilih cita-cita itu, gaya hidup yang anda harapkan dengan terwujutnya cita-cita).
Pemberian wawasan pada mereka tentang pilihan – pilihan karir dimasa depan , jenis-jenis profesi akan sangat membantu mereka merumuskan cita-cita, dan menyusun strategi untuk meraihnya, dan mendorong mereka untuk mempelajari hal-hal penting untuk menjalani tugas – tugas sebagai manusia dewasa.